Kalau dilihat dari logika ini, sebenarnya bukan salah sang siswa bila ia tidak lulus ujian, belajar pun tidak sempat...Tahukah Anda, setahun itu hanya terdapat 365 hari? yang kita tahu sebagai tahun akademik siswa... Mari kita hitung!
Hari Minggu: 52 hari dalam setahun, Anda pasti tahu kalau hari minggu adalah untuk istirahat. Hari tersisa tinggal 313.
Hari Libur (Nasional maupun Internasional): Tak kurang dari 13 hari Libur setahun.Hari tersisa tinggal 300.
Liburan sekolah: Jelas semua siswa akan berlibur dan tidak akan belajar biasanya sekitar 2 bulan lebih, anggaplah sekitar 60 hari.Hari tersisa tinggal 240.
TIDUR 8 Jam sehari untuk kesehatan: berarti 120 hari terpakai.Hari tersisa tinggal 120.
Tentu kita beribadah kan? paling tidak 1-2 jam kita beribadah, kita alokasikan 25 hari dalam setahun.Hari tersisa tinggal 95.
BERMAIN yang juga baik untuk kesegaran dan kesehatan, paling tidak memerlukan 1 jam sehari. Terpakai lagi 15 hari.Hari tersisa tinggal 80.
MAKAN! paling tidak selama satu hari kita habiskan 2 jam untuk makan/minum (makan pagi, siang, sore), hilang lagi 30 hari.Hari tersisa tinggal 50.
Jangan lupakan, Manusia adalah makhluk sosial, butuh berinteraksi dengan orang lain, kita ambil 1 jam perhari untuk berbicara. 15 jam terpakai lagi,Hari tersisa tinggal 35.
Kita pun bisa sakit: paling tidak 5 hari dalam setahun, sudah cukup mewakili.Hari tersisa tinggal 30.
Ujian itu sendiri biasanya dilaksanakan selama 2 minggu per semester berarti, 24 hari sudah teralokasi untuk ujian.Hari tersisa tinggal 6.
Nonton dan jalan-jalan paling tidak 5 hari dalam setahun.Hari tersisa tinggal 1 hari.
Satu hari yang sisa itu kan HARI ULANG TAHUN !"Masa" belajar sih?
-
Kenapa bukan pemain aja ya? Anak umur 3 tahun: "Ma, kakak itu pendiem ya?" Mama: (senang anaknya bisa menilai orang) "Hmm, e...
-
Anda pernah menolak ajakan bercinta dari pasangan dengan alasan pusing? Mungkin Anda perlu mengubah strategi, karena bercinta justru dapat m...
-
As a new school principal, Mr. Jones, was checking over his school on the first day. Passing the stockroom, he was startled to see the door ...
-
Di sebuah ruang periksa, seorang pasien masuk ke dalam ruangan tersebut. Pasien: “Dokter, saya punya keluhan yaitu jadi pelupa!” Dokter: “Co...
-
Pada suatu hari,terjadi kebakaran di sebuah sumur minyak.Perusahaan pemilik sumur minyak itu memanggil petugas pemadam kebakaran yang sudah ...
-
Manchester United Football Club is an English football club, based at Old Trafford in Trafford, Greater Manchester, and is one of the most p...
-
Seorang penjinak singa yang gagah perkasa muncul dengan seekor singa yang besar. Pengunjung menyaksikannya dengan berdebar-debar. Ia bisa me...
-
The Mitsubishi Lancer is a family car built by Mitsubishi Motors. It has been known as the Colt Lancer, Dodge/Plymouth Colt, Chrysler Valia...
-
A man had been driving all night and by morning was still far from his destination. He decided to stop at the next city he came to, and park...
Recent Posts
Popular Posts
Penyebab Pelajar Selalu Gagal Ujian
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 komentar:
Post a Comment